Posts

MUHAMMAD TOYIB

MATERI PEMODELAN PERANGKAT LUNAK BAB 1  Konsep Pemodelan  Sistem perangkat lunak A.Definisi Perangkat Lunak (Software)   Perangkat lunak (software) adalah kumpulan Instruksi atau program komputer (syntaks/ code yang ditulis dalam bahasa permograman) yang ketika dijalankan menyediakan fungsi dan  performan yang diinginkan     Menurut IEEE dan ISO 1997, perangkat lunak adalah merupakan kumpulan program komputer  (syntaks/code), prosedur, fungsi, modul (kumpulan program yang memiliki tujuan dan fungsi  tertentu), dokumentasi dan kumpulan data yang diperlukan untuk mengoperasikan suatu sistem  B. Teknik atau Pendekatan Pengembangan Sistem Perangkat Lunak 1. Pendekatan terstruktur        Perangkat terstruktur adalah suatu proses yang mengimplementasikan urutan  langkah untuk menyelesaikan suatu masalah dalam bentuk program.    Prinsip dari pendekatan terstruktur adalah jika suatu proses telah sampai pada suatu langkah tertentu, proses selanjutnya tidak boleh mengeksekusi  langkah sebelumnya